My Sunday Project

by - July 22, 2012

Yang satu ini udah terpending sekitar 2 minggu.  Padahal objeknya alias tester udah ada dari sebelum liburan ke Jogja kemaren.

Kalau kemaren-kemaren, cukup mengandalkan email ke teman-teman kantor dan word-to-mouth notification bahwa lapak kue sudah dibuka.  Berhubung sekarang udah ga ngantor di kantor lama en ada niatan ekspansi juga, maka pengennya dipajang di blog dan woro-woronya pake link url blog ini Winking smile.


Proyek ini terinspirasi oleh bukunya Riana Ambarsari, Food Photography for Everyone.  Makanya ambil konsep-konsep dasarnya dari buku si mbak itu.  Masih tergolong sederhana siy... Mulai dari pencahayaan masih mengandalkan natural light plus flash.  Ngga pake softbox.  Style atau lay-out penempatan objek.  Aksesoris apalagi.  Perhatiin deh, corsage pita yang dipake itu-itu untuk semua jenis kue, hihihi....



Belajar dari pengalaman artikel scrapbook yang lalu, selain lensa makro sekarang tripod jadi andalan.  Emang enak sih.  Hasilnya ga blur karena kameranya goyang dan hasilnya kurang lebih seperti ini.  What do you think for me as a beginner ?

Alhamdulillah hari ini selesai.  Ready to upload and lapak kue sudah dibuka lagi.










*sayangnya lupa dokumentasi behind the secene

You May Also Like

0 comments

Hai ^_^
Terima kasih sudah berkunjung dan membaca tulisan saya di blog ini.
Silakan tinggalkan komentar yang baik.
Mohon maaf, komentar anonim maupun yang sifatnya spam, tidak akan dipublikasikan.
Keep reading and Salam !